Kapolres Madina Sambut Baik Rencana Jurnalis dan Aktivis Lakukan Investigasi Investor di Wilayah Pantai Barat Madina

 

MADINA,Trans Nusantara–Kapolres Mandailing Natal AKBP H.M Reza Chairul A.S. S.IK.,S.H.,M.H mengatakan di kantornya kepada  Afnan Lubis, S.H   menyambut baik rencana  Jurnalis dan Aktifis se-Pantai Barat Madina yang akan melakukan investigasi terhadap investor di wilayah Pantai Barat.

Kapolres meminta agar pelaksanaan investigasi tetap pada  koridor dan tupoksi  masing-masing, serta mengedepankan ketentuan dan peraturan.

Saya menyambut baik, rencana Wartawan tersebut, karena Aktivis dan Jurnalis merupakan  Pengawas semuanya, papar Kapolres sambil tersenyum penuh dengan ramah, pada Senin ( 25/09/2023 )

Sementara itu, Afnan Lubis SH, mengucapkan terima kasih kepada Kapolres yang telah menyambut baik rencana pelaksanaan investigasi tersebut, semoga rencana ini dapat terlaksana dengan baik.

(AH)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *